Kamis, 16 Februari 2012

Rangkuman Elemen dasar php



            RANGKUMAN
                        ELEMEN DASAR PHP
Manfaat  meteri ini adalah untuk memudahkan membuat pondasi skrip php .
            Dalam elemen dasar terdiri dari beberapa bagian komponen ..
  Yaitu :
·         Karakter ,  Familiar dalam bahasa pemrograman
Contohnya : Berupa  huruf, Berupa angka tunggal, Berupa spasi, simbol + dan ?

·         Pengenal, nama lainnya adalah identifier Digunakan untuk memberi nama variable, fungsi atau kelas.
Aturan identifier:
- Menggunakan huruf, angka, atau _
            - Karakter awal harus huruf atau _
            - Panjanganya bisa berapa saja
            - Case sensitive
Hindarkan menggunakan nama yang sama dengan nama yang sdh digunakan oleh PHP
Contoh identifier : nama , nama_pengguna, kuartall 3
·         Tipe Data , terdiri dari Integer, Double, String, Boolean

·         Literal , Menyatakan nilai yang tetap di dalam program
Contohnya : print (“H4low”);
“H4low” adalah konstanta string
Contoh skrip nya :
<?php
$nama = “Ani”;
print(“Hai, $nama<br>”);
print(‘Hai, $nama<br>’);

Literal integar dan real yaitu,
Menyatakan bilangan bulat. Penulisannya dalam bentuk: Desimal, heksadesimal, oktal
Menyatakan bilangan double Contoh: 6.7, 0.0004 (4e-4)
·         Variable adalah suatu tempat untuk menampung data yang nilainya selalu berubah. Sedangkan
·         Konstanta  adalah suatu tempat untuk menampung data yang nilainya selalu tetap dan tidak pernah berubah.

konstanta simbolis.
<?php
define (“PHI”, 3.14);
define (“Kelas”, “2 TKJ”);
print (“Kelas<br>\n);
print(“%s<br>\n”, Kelas);
printf (“PHI = %s<br>\n”, PHI);
?>

  Pengoperasian Nilai  :  contoh skripnya
$suhu = “28.5 derajat celcius”;
Print(“Tipe String : $suhu<br>\n”);
settype ($suhu, “double”);
print (“Tipe double: $suhu<br>\n”);

  Operator yaitu  suatu simbol yang digunakan dalam suatu proses seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian dan lain-lain
Contoh skrip nya yaitu :
<?php
$suhu = “30 derajat celcius”;
print ($suhu / 2);
?>
<?php
Print (“Egek ++ sebagai akhiran: <br>\n”);
$x = 77;
Print(“x = $x<br>\n”);
Print(2 + $x++); print (“<br>\n”);
print (“x =$x <br>\n”);
?>

  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar